Sustainable Green Movement

Kebun Berbagi oleh Yayasan Indah Berbagi

Kebun berbagi adalah program pemberdayaan lingkungan, ekosistem hijau berkelanjutan, kami menyedikan beragam solusi pengelolaan lahan hijau, budidaya tanaman, hingga daur ulang sampah dan pembuatan pupuk organik untuk segala kebutuhan.

Selengkapnya
Pendidikan

Edukasi lingkungan dalam membentuk karakter masyarakat yang peduli dengan lingkungan.

Pemberdayaan

Memberdayakan masyarakat sekitar dalam mengajak berperan aktif terhadap progam lingkungan.

Keberlanjutan

Menciptakan sebuah ekosistem hidup yang ramah lingkungan, dengan pendidikan dan pemberdayaan

Mengenai Kami

Menjaga Kelestarian Lingkungan Hijau Untuk Hari Esok

Kebun Berbagi berkomitmen untuk membawa perubahan lingkungan yang lebih baik. Berdiri di Desa Jabon Mekar, Kebun Berbagi merupakan program lingkungan Yayasan Indah Berbagi yang mulai berjalan pada tahun 2021.

Ragam kegiatan edukasi, pengelolaan limbah, gerakan peduli lingkungan, budidaya tanaman hias, budidaya sayuran, dan beragam kegiatan lainnya telah rutin berjalan, kami berkomitmen untuk memberikan dampak positif yang berkelanjutan, salah satunya adalah dengan mewujudkan"Kampung Ramah Lingkungan" yang ditargetkan akan rampung pada tahun 2025 mendatang.

health01
1+
Tanaman Budidaya
1+
Partner Program
Program Kami

Gerakan Hijau Kebun Berbagi

Pembuatan Pupuk Organik

Kebun Berbagi mengelola sampah organik dari lingkungan sekitar menjadi pupuk organik baik padat maupun cair.

Pengelolaan Sampah

Kebun Berbagi telah menyebarkan titik pembuangan sampah dengan bahan ramah lingkungan di lingkungan desa.

Budidaya Tanaman

Berkerjasama dengan warga sekitar, kebun berbagi telah berhasil mengembangkan lahan budidaya tanaman hijau.

Edukasi Masyarakat

Pendidikan merupakan kunci dari sebuah perubahan, oleh karena itu Kebun Berbagi secara rutin telah memberikan ragam edukasi untuk masyarakat dalam partisipasi menjaga lingkungan.

Butik Daur Ulang

Dengan keterampilan dan jiwa seni, sampah yang tidak terpakai dapat disulap menjadi berbagai produk kerajinan, kebun berbagi telah mengembangan beragam UMKM berbasis daur ulang.

Partnership

Dengan berkolaborasi dengan ragam individu, lembaga baik swasta maupun pemberintahan, Kebun Berbagi turut berpartisipasi dalam menjalankan program Lingkungan Hijau.

Galeri

Potret Kegiatan Kebun Berbagi

Kegiatan edukasi berkebun dengan menanam menggunakan media tanam

Kegiatan edukasi berkebun dengan menanam menggunakan media tanam

Berkebun Budidaya Bayam Merah di Kebun Berbagi

Berkebun Budidaya Bayam Merah di Kebun Berbagi

Kegiatan bersih-bersih sampah organik an non organik disekitar lingkungan desa

Kegiatan bersih-bersih sampah organik an non organik disekitar lingkungan desa

Penanaman 1000 Pohon kelor oleh Kebun Berbagi

Kegiatan edukasi berkebun dengan menanam menggunakan media tanam

Produk Kerjainan dari Sampah Rumah Tangga yang Didaur Ulang oleh Kebun Berbagi

Produk Kerjainan dari Sampah Rumah Tangga yang Didaur Ulang oleh Kebun Berbagi

Kegiatan Edukasi Kerajinan Eco Print

Kegiatan Edukasi Kerajinan Eco Print

Ulasan

Apa Yang Mereka Katakan?

Tempatnya keren banyak inovasi baru, dan masih banyak lagi hal positif yang bisa di dapat di sini.

unnamed
Samsul Hidayat Review

A place to share happiness for those who need most, educate local people to improve their skill and knowledge. Love it.

unnamed (1)
Nurul Fitri Review

Wow so beautiful tempat yang sangat keren indah nyaman dan membuat anak muda berpikir untuk membuat perubahan.

unnamed (2)
Mula Mula Review
Hubungi Kami

Tinggalkan kami sebuah Pesan

Contact Info
Kebun Berbagi, Jl. Kp. Sawah, RT.04/RW.04, Jabon Mekar, Kec. Parung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16330
+6289516172457
Ikuti Media Sosial Kami